Rabu, 17 Desember 2008 di 09.33 |  

Apa sih yang di takuti para kangguru? mungkin itu pertanyaan yang di ajukan oleh para petani di Australia yang kebunnya dirusak oleh hewan lucu yang melompat-lompat ini. awalnya para petani menakut-nakuti mereka dengan suara lolongan serigala, namun hal ini hanya dapat menakuti mereka dalam jangka waktu yang sebentar.tidak berapa lama kangguru-kangguru itu kembali lagi. hingga akhirnya muncullah ide untuk merekam suara derap kaki para kafilah kangguru tersebut. dan setelah dipasangkan pada tempat tersebut ternyata hasilnya sangat memuaskan para petani, si kangguru takut sama derap kakinya sendiri dan kebun para petani bebas dari mara bahaya!
Diposting oleh vio siteroom

2 komentar:

vio siteroom mengatakan...

wahhhhh ternyata mereka penakut!

17 Desember 2008 pukul 09.59  
Baka Kelana mengatakan...

Rupa kangguru benar2 menyebalkan ya

payah...untung gak ada di Indonesia

gak bisa diandalin kangguru

17 Januari 2009 pukul 02.55